PENGARUH PENGGUNAAN LESSON PLAN BERBASIS MULTIPLE INTELLIGENCES TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA

Authors

  • Vigih Hery Kristanto Universitas Katolik Widya Mandala Madiun

DOI:

https://doi.org/10.36277/defermat.v1i1.12

Keywords:

Influence, Lesson Plan, Multiple Intelligences, Mathematic Achievement

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui apakah penggunaan Lesson Plan berbasis Multiple Intelligences secara signifikan dapat meningkatkan prestasi belajar matematika siswa. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif, sehingga menggunakan analisis statistik. Uji statistik yang digunakan untuk pengujian hipotesis adalah uji statistik non parametrik metode Wilcoxon. Instrumen yang digunakan adalah tes prestasi belajar matematika dengan kualitas valid yang diberikan oleh validator. Hasil uji hipotesis menunjukkan bahwa nilai Zobs = 4,9961, dengan Daerah Kritik (DK) = {Zobs | Zobs > 1,645}, hal ini mengakibatkan keputusan uji H0 ditolak. Dengan demikian, diperoleh kesimpulan bahwa penggunaan Lesson Plan berbasis Multiple Intelligences dapat meningkatkan prestasi belajar matematika siswa secara signifikan.

 

 Abstract

The purpose of this research was to determine whether the use of Lesson Plan based Multiple Intelligences can significantly increase students' mathematics achievement. This research is quantitative, so using statistical analysis. The statistical test used to test the hypothesis is non-parametric statistical tests Wilcoxon method. The instrument used is a mathematics achievement test with valid quality provided by the validator. Hypothesis test results showed that the value Zobs = 4,9961, with criticism Regions (DK) = {Zobs | Zobs > 1.645}, this resulted in the decision H0 test. Thus, the conclusion that the use of Multiple Intelligences based Lesson Plan can increase students' mathematics achievement significantly.

 

References

Budiyono. 2009. Statistika untuk Penelitian. UNS Press: Surakarta.
Christina M. Laamena. 2013. Pembelajaran Matematika dengan Multiple Intelligences untuk Menumbuhkan Nilai Karakter. Prosiding FMIPA Universitas Pattimura, Hal. 226 – 232. Dalam http://ejournal.unpatti.ac.id/ppr_iteminfo_lnk.php?id=525 [diakses pada 9 Desember 2016]
H.E. Mulyasa. 2009. Praktik Penelitian Tindakan Kelas Menciptakan Perbaikan Berkesinambungan. Bandung: Remaja Rosda Karya.
Kunandar. 2013. Penilaian Autentik (Penilaian Hasil Belajar Siswa Berdasarkan Kurikulum 2013). Jakarta: PT Raja Grafindo Persada.
Miftachul Huda & Alimufi Arief. 2013. Pengaruh Multiple Intelligences menggunakan Model Pembelajaran Kooperatis Tipe Jigsaw terhadap Hasil Belajar Siswa Pada Pokok Bahasan Listrik Dinamis Kelas X di SMAN 1 Porong. Jurnal Inovasi Pendidikan Fisika, Volume 2, Nomor 3, Tahun 2013, Hal. 34 – 37. Dalam http://ejournal.unesa.ac.id /article/5821/32/article.pdf [diakses pada 9 Desember 2016]
Munif Chatib. 2011. Sekolahnya Manusia Sekolah Berbasis Multiple Intelligences di Indonesia. Bandung: Kaifa.
Munif Chatib. 2011. Gurunya Manusia Menjadikan Semua Anak Istimewa dan Semua Anak Juara. Bandung: Kaifa.
Tanwey Gerson Ratumanan. 2004. Belajar dan Pembelajaran Edisi Ke-2. Surabaya: Unesa University Press.

Downloads

Published

2018-06-29

How to Cite

Kristanto, V. H. (2018). PENGARUH PENGGUNAAN LESSON PLAN BERBASIS MULTIPLE INTELLIGENCES TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA. De Fermat : Jurnal Pendidikan Matematika, 1(1), 20–30. https://doi.org/10.36277/defermat.v1i1.12

Issue

Section

Articles